Whos.amung.us menggunakan file .js atau javascript dan sayangnya javascript ini tidak kompatibel dengan wordpress.com, namun saya akan berbagi tips dengan anda, bagaimana caranya aplikasi ini bisa dipasang di blog wordpress.com.
Langkah-langkah memasang whos amung:
1. Kunjungi website http://whos.amung.us
2. Klik Showcase (dibagian bawah).
3. Klik aplikasi yang ingin anda pasang.
4. Selanjutnya akan muncul script seperti dibawah ini.
<script id=”_wauro9″>var _wau = _wau || []; _wau.push(["classic", "pfo0wfxjkj4p", "ro9"]);(function() { var s=document.createElement(“script”); s.async=true; s.src=”http://widgets.amung.us/classic.js”;document.getElementsByTagName(“head”)[0].appendChild(s);})();</script>
5. Copy Script pada widget, pilih Add Gadget lalu Pilih HTML/Java Scrip
8. Terakhir klik Save.
Hasilnya :
0 comments: